Latihan Arduino
Breadboard: abcde => jalur satu fghij => jalur dua
ada dua muatan dimasing-masing sisi (negatif dan positif). Jika 1a diberi muatan positif, maka 1b,1c,1d,1e akan bermuatan positif juga. Jika 2a diberi muatan negatif, maka 2b,2c,2d,2e akan bermuatan negatif juga
LED: Memiliki dua kaki yang berbeda panjangnya. Kaki yang panjang adalah anoda(positif) dan yang pendek adalah katoda(negatif)
Jumper: Jumper Male Memiliki dua ujung yang bisa ditancapkan Jumper Female Memiliki satu ujung yang bisa ditancapkan
Resistor: nahan atau ngatur arus listrik
push button: untuk trigger
Arduino memiliki dua function bawaan (setup & loop): setup adalah sebuah function yang akan dijalankan sekali loop adalah sebuah function yang akan dijalankan berulang-ulang
Program test:
void setup() {
Serial.begin(9600);
// disini mengatur LED sebagai OUTPUT
pinMode(LED_BUILTIN, OUTPUT);
}
void loop() {
// HIGH untuk menyalakan
digitalWrite(LED_BUILTIN, HIGH);
Serial.println("Lampu menyala");
delay(1000);
// LOW untuk mematikan
digitalWrite(LED_BUILTIN, LOW);
Serial.println("Lampu mati");
delay(1000);
}
Dibuat pada 20 Oktober 2024